Polres Sukabumi Lakukan Patroli di Pesisir Pantai Serta Berikan Himbauan

    Polres Sukabumi Lakukan Patroli di Pesisir Pantai Serta Berikan Himbauan
    Polres Sukabumi Lakukan Patroli di Pesisir Pantai Serta Berikan Himbauan

    POLRES SUKABUMI_ Kegiatan anggota polres sukabumi melaksanakan patroli di pesisir pantai wisata palabuhanratu dan memberikan himbauan kepada para wisatawan agar selalu waspada dan patuhi protokol kesehatan, Sabtu (14/05/22).

    Dalam kegiatan ini, Kapolres Sukabumi Akbp Dedy darmawansyah, melalui Kapolsek Cikakak Akp Bri catur bersama anggotanya melakukan patroli di pesisir pantai wisata dan berikan himbauan prokes kepada para wisatawan, kita akan terus melaksanakan pengamanan di pantai, untuk memberikan keamanan dan kenyamanan Masyarakat yang mendatangi lokasi pantai wisata, "ujarnya.

    Selanjutnya, petugas juga memberikan Masker kepada para wisatawan yang tidak memakai masker di kawasan lokasi pantai palabuhanratu, serta para petugas juga mengajak untuk melaksanakan Vaksinasi bagi yang belum kepada para wisatawan tersebut."ungkapnya kepada Tim liputan Humas polres sukabumi.

    "Alhamdulilah dalam pelaksanaan kegiatan Patroli di pesisir pantai palabuhanratu berjalan dengan aman dan kondusif, tetap semangat serta terus berikan pelayanan secara Humanis kepada Masyarakat, "tutupnya.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Koramil  dan Pol PP Jampangkulon Terus Himbauan...

    Artikel Berikutnya

    Sertu Mulyadi Babinsa Koramil Cikidang Komsos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar

    Ikuti Kami